KWIRAUSAHAAN - XI SEMUA JURUSAN - PROMOSI

A. Pengertian promosi

Serangkaian kegiatan yang dilakukan oleh pengusaha dalam rangka untuk mendapatkan konsumen sebanyak mungkin dan mampu meningkatkan penjualan yang dilakukan.

Related image

Sember : google

Promosi adalah salah satu alat untuk mempengaruhi consumen, baik secara langsung maupun tidak langsung Kegiatannya meliputi pemasangan periklanan, mendatangi konsumen dari rumah ke rumah, demonstrasi produk dan sebagainya.

B. Tujuan promosi

Sebenarnya setiap perusahaan yang memiliki program promosi bila dilihat secara nyata bahwa tujuan dari pada promosi masing-masing sering tidak sama rata sama lainnya.akan tetapi pada umumnya suatu promosi mempunyai tujuan antara lain sebagai berikut

1. Penampakan

Salah satu tujuan penting dari promosi adalah promosi tsb harus dapat menyapai kan pesan pada sejumlah calon pembeli yang dituju dengan demikian perusahaan harus memiliki mana yang dapat dicapai ke pembeli yang dituju tsb.

2. Perhatian

Promosi harus dapat menarik perhatian konsumen atau calon pembeli yang dituju,namun srng kali sangat sukar untuk menarik perhatian calon pembeli terhadap promosi yang kita lakukan disbabkan adanya demikian banyak promosi yang dilakukan pula oleh perusahaan lainnya

3. Pemahaman

Tujuan promosi lainnya dari promosi ialah pemahaman yang dicapaikan pada waktu calon pembeli menginterprestasikan pesan yang sampai kepadanya.pesan yang disampaikan melalui media itu jelas dan dapat menarik perhatian

4. Perubahan Sikap

Setiap perusahaan harus menyesuaikan promosinya dengan produk yang di hasilkannya untuk dapat merubah sikap calon pembeli yang ditujunya

5. Tindakan

Tujuan promosi yang paling penting adalah untuk dapat menimbulkan tindakan dari calon pembeli yang ditujunya,karena hal ini menandakan berhasil atau tidaknya suatu promosi.

C. Langkah promosi

1) menginformasikan barang dan jasa yang dihasilkan kepada konsumen

2) membujuk konsumen agar mau membeli barang dan jasa yang dihasilkan

3) mempengaruhi konsumen agar tertarik terhadap barang dan jasa yang dihasilkan.

D. keuntungan promosi

Apabila promosi dapat dilakukan secara baik, efektif dan tetap sasara, maka diharapkan promosi dapat membelikan keuntungan yang berupa:

1) meningkatkan jumlah penjualan produk

2) meningkatkan para pembeli tentang barang yang akan dibeli

3) membentuk produk motif

4) produk menjadi lebih dikenal 

5) meningkatnya produksi perusahaan

6) meningkatnya laba perusahaan

E. alasan melakukan promosi

Adapun  yang menjadi alasan dilakukannya promosi adalah sebagai berikut.

1) mengubah tingkah laku dan pendapat konsumen.

2) mendorong konsumen agar lebih banyak menggunakan produk yang ditawarkan serta meningkatkan konsumen akan manfaat produk.

3) untuk menarik konsumen yang menggunaka merk lain.

4) mempertahankan merk produk perusahaan

E. Jenis promosi

Dalam melakukan promosi ada 4 cara, yaitu:

A) PERIKLANAN (ADVERTISING)

Periklanan adalah: suatu kegiatan dalam menawarkan produk kepada masyarakat baik secara lisan maupun secara /berupa suatu berita tentang produk atau ide, melalui media cetak, audio atau dengan oudio visual.

Berikut ini jenis-jenis periklanan:

Berdasarkan jenis media yang digunakan

1. Advertensi cetak, yaitu: berupa iklan pada harian surat kabar/ majalah.

2. Advertensi elektronik, yaitu:berupa iklan melalui siaran radio dan televise.

3. Transit advertensi, misalnya: bulletin, poster, sticker dan lain-lain.

4. Advertensi khusus,yaitu: segala macam barang berupa hadiah atau pemberian secara Cuma-Cuma.

5. Advertensi diluar rumah berupa papan reklame atau poster.

Berdasarkan sifat advertensi

1. Presentasi publik, yaitu: advertensi yang ditujukan untuk  umum sehingga penyajiaannya harus bersifat umum

2. Penembusan,yaitu: advertensi yang dilakukan berulang-ulang sehingga pesan-pesan yang diinformasikan dapat terserap oleh konsumen

Berdasarkan tujuan dan penggunaan advertensi

1. Advertensi produk,yaitu:advertensi yang dapat meransang pasar atas kehadiran produk perusahaan.

2. Advertensi nasional, yaitu: advertensi yang disponsori oleh perusahaan industry untuk menciptakan produk yang dihasilkan dengan menggunakan medium yang dimiliki sirkulasi tingkat nasional.

Ciri-ciri iklan :

1. Harus sederhana dan mudah dimengerti

2. Unik dan mempunyai ciri khas

3. Harus mencerminkan citra positif dari perusahaan

Pada umumnya ada beberapa tujuan dari advertensi ,yaitu:

1. Pengenalan dan penerimaan produk

2. Pembelian percobaan

3. Mencapai pembeli yang tidak didekati

4. Mempengaruhi factor penglihatan dari keputusan pembelian

5. Menambah nilai pada produk

6. Membantu penjualan oleh perorangan

Advertensi pada umumnya memiliki sifat-sifat:

1. Public Presentation

2. Pervesiveness/ penembusan

3. Amplified expressiveness

4. Impersonality

B. PERSONAL SELLING (PENJUALAN PRIBADI)

C. SALES PROMOTION (PROMOSI PENJUALAN)

SALURAN DAN JARINGAN DISTRIBUSI

Pengertian jaringan distribusi

Jaringan distribusi adalah: lembaga-lambaga yang memasarkan produk yang berupa barang atau dari produsen ke konsumen.

Saluran jaringan disrtibusi adalah: lembaga-lembaga yang memasarkan produk yang berupa barang atau jasa dari produsen sampai ke tangan konsumen

Unsur- unsur Saluran Jaringan Distribusi

Pemilihan Saluran distribusi menyangkut unsur-unsur sebagai berikut:

1. Agen adalah: perantara yang tidak memiliki barang yang diperdagangan tetapi semata-mata sebagai penghubung

2. Pedagang adalah perantara yang memiliki barang-barang yang diperdagangkan

3. Jumlah perantara yang akan digunakan perusahaan ditentukan oleh tingkat penyebaran yang diingginkan oleh perusahaan.

ADA BEBERAPA PERTIMBANGAN DALAM MEMILIH SALURAN DISTRIBUSI

1. Sifat-sifat pembeli dan konsumen

2. Sifat jenis dan sifat produk

3. Sifat perantara

4. Sifat persaingan

5. Sifat perusahaan sendiri

JENIS SALURAN DISTRIBUSI

Saluran distribusi pada dasarnya terbagi menjadi beberapa jenis, yaitu sebagai berikut :

1. Saluran distribusi barang konsumen

Dalam menyalurkan barang konsumsi sampai kepada konsumen terdapat lima macam saluran yaitu:

- Produsen-konsumen

- Produsen-pengecer -konsumen

- Produsen-Agen-pengecer-konsumen

- Produsen-Agen-pedagang besar-pengecer-konsumen

2. Saluran jaringan distribusi barang industry

Barang industry terdapat empat macam saluran dan jaringan distribusi yang dapat digunakan untuk mencapai pemakai industry , yaitu sebagai berikut:

a. Produsen-pemakai industry

b. Produsen –distributor industry-pemakai industry

c. Produsen –agen-pemakai industry

d. Produsen-distributor industry- pemakai industry

3. Saluran dan jaringan distribusi produk pertanian

1. Produsen (petani)-konsumen

2. Produsen (petani)-pengumpul- konsumen

3. Produsen (petani)- pengumpul- perantara- konsumen

4. Produsen (petani)- perusahaan industriproduk pertaniaan - konsumen

5. Produsen (petani)- pengumpul – perusahaan - konsumen

6. Produsen (petani)- pengumpul – perantara –perusahaan industry- konsumen.

Previous
Next Post »